“Harapan kami melalui kegiatan ini dapat meningkatkan kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) yang selaras dengan peningkatan kinerja Pemkab Banyuasin dalam mewujudkan Banyuasin Bangkit, Adil, dan Sejahtera dan tetap menjalankan program-program yang telah dicanangkan selama ini,” ujarnya.
Turut hadir Pj Sekretaris Daerah Hasmi, S.Sos.,M.SI, Wakil Ketua TP-PKK Banyuasin Hj. Neny Triharyani Slamet, General Manager Harian Pagi Sumatera Expres Hj. Nurseri Marwah, Dandim 0430 Banyuasin diwakili Pasi Kapten Inf. Panca Agung, Kapolres diwakili AKP. Damidjan, SH, Kajari diwakili Jaksa Pidana Khusus Reyhan, SH.,MH, Kemenag diwakili Kasubbag TU Drs. H. Iskandar Mahyudin, M.SI, Para Kepala OPD Kabupaten Banyuasin, Para Camat Se-Kecamatan Kabupaten Banyuasin, Para Guru diwilayah Kabupaten Banyuasin, Para Peserta Seminar Nasional.(slt)
Discussion about this post