Selain menyiapkan generasi yang sehat, beriman dan bertaqwa, Irzal Ilyas juga memotivasi agar anak-anak berhak memperoleh pendidikan setinggi-tinginya , terutama anak-anak berprestasi yang berasal dari keluarga kurang mampu.
“hal itu bisa diusahakan melalui program pemerintah seperti Bidik Misi dan beasiswa dari Instansi terkait”,sebutnya.
beliau juga menyampaikan juga, agar kita membuka peluang kepada para Investor, agar bisa mengurangi pengangguran dan memajukan ekonomi di daerah dan Kota Solok khususnya.
kepada peserta yang hadir walikota Solok periode 2010-2015 itu menyampaikan, jangan segan-segan untuk menyampaikan aspirasi, baik secara langsung maupun via telp.(Meri Yanti)
Discussion about this post